Mungkin Anda Bertanya-Tanya,Apakah Ada Hikmah Dari Kisah Memilukan Di Hotel JW Marriott dan Hotel Ritz Carlton,Jawabannya tentu saja Ada.Karena Di Setiap Peristiwa Pasti Ada Hikmah Dan Pelajarannya.
Hikmah Pertama Dari Pemboman Hotel JW Marriott dan Hotel Ritz Carlton Adalah Kita Harus Waspada Di Manapun Juga,Karena Bahaya Selalu Ada Dan Mengancam Jiwa kita dan Negara kita.Memang Hidup dan Mati Manusia Itu Takdir dari Allah SWT Tapi kita sebagai Manusia diperintahkan untuk berusaha Mempertahankan hidup kita.Kita jangan Terlalu Pasrah kepada Takdir.
Hikmah Kedua Adalah Kita Harus Selalu Beribadah Kepada Allah SWT Karena Kita Bisa Mati Kapan Saja,bahaya Kan Kalau kita g Pernah Beribadah dan Memohon Ampun Kepada Allah Tapi Tiba-tiba Sudah Mati.
Hikmah Ketiga Adalah Bahwa Kita Tidak Akan Bisa Berhasil di Bidang Pariwisata Atau Bidang Lainnya Jika Kita Tidak Menjaga Keamanan Negara Ini Dengan Baik.Yang Ada Hanyalah Rugi dan Rugi Jika Keamanan di Negara Kita Buruk.Sebagai Contoh Kecil saja Berapa Kerugian Indonesia Akibat Batalnya Tur MU ke Indonesia Gara-gara Peristiwa Hotel JW Marriott Dan Hotel Ritz Carlton ini.
Ya itu Adalah tiga Hikmah Yang Ada Dari Peristiwa Berdarah Di Hotel JW Marriott Dan Hotel Ritz Carlton Menurut Pendapat Pribadi Saya,Mungkin Anda Bisa Menambahkan Atau Mengurangi.
Secara Pribadi Saya Mengutuk Keras Peristiwa Ledakan di Hotel Ritz Carlton sekira pukul 07.47 WIB dan JW Marriott 07.45 WIB, menewaskan sembilan orang dan puluhan lainnya luka-luka.Semoga Allah Membalas Mereka Yang Merencanakan Aksi ini Dengan Seadil-adilnya.
6 komentar:
memang sangat memilukan, hampir tidak ada alasan yang terbaik untuk membenarkan perbuatan ini. Bahkan dari sisi islam sekalipun. Mungkin mereka berkata itu adalah sebuah jihad, tapi bukan saatnya lagi jihad dengan kekerasan
Jihad Kah Melukai Bangsa Sendiri?!
Bukankah Orang Islam Juga Ada Yang Terluka Entah Secara Fisik Maupun Mental Akibat Peristiwa ini.Saya Yakin Allah Pun Mengutuk Para Teroris Ini.
Insya Allah
sudah saatnya berbenah..
perbaiki sistem keamanan.
pustaka aja udh bisa detect buku yg di bawa kabur..!!! PR buat negara!
siapapun pelakunya, muslim atau pun bukan tetap ini tidak sesuai dalam aturan agama mereka.
namun satu hal yg perlu di perhatikan, ini adalah bentuk kelemahan pemerintah, pemerintah tidak mampu melindungi dan menjaga keamanan dalam negeri yg dalam hal ini inteligen, yg lucu pemerintah masih saja mengklaim dia berhasil dari segala sektor dalam hal ini sby
Saya pribadi berharap kita semakin kuat dg kejadian kali ini, yg kesekian kalinya. Tak ada alasan utk tdk bngkit lagi. Jika kita lemah, terorislah yang menang...
kasian tu yg di foto.....
sebenarnya msh bisa di slamatkan cma gra2 klamaan di biarkan jadinya meninggal deh...
sudah skrat malah di foto2 ma wartawan bkannya langsung di bwa k rmh skit. g pny prsaan ap?? cma ngncar brta nyawa org kyk g brhga sama sekali, yg pnting dpet brita. rasa tolong menolong sdah mulai brkrang di indonesia, bnyk yg egois..........
Posting Komentar